Panduan Mudah Budidaya Tanaman Mangga Okyong - Pusat Grosir Tanaman Bibit Buah Unggul Magelang

Breaking

Sunday, 31 October 2021

Panduan Mudah Budidaya Tanaman Mangga Okyong

Detail Tanaman Buah Mangga Okyong

Mangga okyong merupakan mangga yang tergolong salah satu jenis mangga unggulan yang sangat cocok untuk dibudidayakan di halaman rumah atau daerah perkebunan. Berat mangga yang berasal dari Negeri Gajah Putih ini dapat mencapai 250 gram per buah, selain itu mangga ini tergolong dalam tumbuhan genjah atau cepat berbuah.

Di lihat dari struktur buahnya, buah dengan nama latin Mangifera indic ini sangat empuk dan hampir tanpa serat sehingga bijinya sangat tipis, sehingga daging buahnya sangat tebal, maka tak heran mangga jenis ini banyak di sukai dan di gemari oleh penikmat buah mangga.
Mangga yang berasal dari Thailand ini memiliki tekstur daging buah yang sangat lembut, empuk, manis dengan sedikit serat dan daging berwarna kekuningan serta Aromanya khas harum dengan rasa yang manis.

Perawatan singkat mangga jenis tanaman ini tak jauh beda dengan jenis mangga lain, mangga ini termasuk mudah dalam perawatan dan penanamannya, untuk mencapai buah pertama biasanya membutuhkan waktu kurang lebih 2-3 tahun dari waktu penanaman awal ( bibit dari okulasi ), sedangkan penanaman selanjutnya bisa berbuahnta setahun bisa 3 kali berbuah. Pohonnya mempunyai cabang-cabang yang kuat dan bentuknya gampang anda atur sendiri, bisa dibuat bonsai ataupun pohon besar seperti pohon mangga pada umumnya.

Spesifikasi :

Nama ilmiah (botanical name): Mangifera indica
Bibit berasal dari: okulasi
Rekomendasi dataran dan kondisi tempat tumbuh optimal: dataran rendah / iklim panas / suhu 30-35°C
Kebutuhan sinar matahari: full sun (penyinaran sepanjang hari)
Kapan berbuah: kira-kira 3-5 tahun lagi
Buah dapat dikonsumsi dengan cara: dimakan langsung dalam kondisi segar
Jika ditanam di pot, rekomendasi ukuran pot: diameter > 60 cm

Jika Anda menghendaki bibit mangga berkualitas dan ingin mengetahui harga bibit mangga atau bibit lainnya silahkan hubungi kami dengan SMS / Whatsapp / Telp: 

Phone/Sms/Whatsapp : 08788 08788 66  (Adi) atau 0857 8667 3628 (Cahyo)
                                         081385988798 (Suranto)

Alamat : Desa. Karanglo Rt.05 Rw.05 No.9
                Kelurahan. Kebonrejo - Kecamatan. Salaman 
                Kabupaten. Magelang 
                Kode Pos. 56162


No comments: